Ketua GMBI Purwakarta Penyelenggara Pecahkan Rekor MURI, Grup Drum Band
Ayoo.news || Purwakarta , 19 Oktober 2025.Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat, kembali mencatatkan prestasi membanggakan dengan berhasil memecahkan Rekor MURI untuk kategori grup Drum Band terbanyak. Sebanyak 100 grup drum band tampil serentak dalam kegiatan akbar tersebut, melampaui rekor sebelumnya yang dipegang oleh Kabupaten Pringsewu, Lampung, dengan 72 grup. Kegiatan spektakuler ini digelar atas prakarsa H….
![]()

