Polri Kerahkan 2.580 Personel Amankan MotoGP Mandalika 2025
Ayoo.news II Lombok Tengah – Polri menurunkan 2.580 personel untuk mengamankan gelaran MotoGP Mandalika 2025. Fokus utama pengamanan tidak hanya di area sirkuit, tetapi juga pada kelancaran arus lalu lintas menuju Sirkuit Mandalika menjelang final race pada Sabtu (4/10/2025) dan Minggu (5/10/2025). Asisten Utama Kapolri Bidang Operasi, Komjen Mohammad Fadil Imran mengatakan ribuan personel tersebut…
![]()

